1. Penyakit Kaki Gajah (Elephantiasis)
Penyakit kaki gajah atau Lymphatic Filariasis dapat langsung dikenali dari bentuk kaki atau lengan penderita yang membesar. Penyakit ini disebabkan oleh cacing parasit, yaitu Wuchereria Bancrofti, Brugia Malayi dan Brugia Timori yang semuanya dapat ditularkan oleh nyamuk. Penyakit ini telah menyerang lebih dari 120 juta orang di dunia. Ketika nyamuk betina yang terinfeksi menggigit seseorang, larva yang disebut microfilariae menyebar di dalam aliran darah, larva ini dapat bertahan hidup tahunan. sering kali efek penyakit ini baru muncul setelah setahun terinfeksi.
2. Progeria
Progeria disebabkan oleh satu kesalahan kecil di dalam kode genetik si anak, tetapi hal itu telah menghancurkan dan mengubah hidup seseorang. Rata-rata anak yang lahir dengan penyakit ini akan meninggal pada umur 13 tahun, karena tubuh mereka mengalami penuaan lebih cepat seperti kebotakan, penyakit jantung, pelemahan tulang dan radang sendi. Untung penyakit ini sangat jarang terjadi, hanya sekitar 48 orang yang terserang penyakit ini di seluruh dunia, tetapi ada sebuah keluarga yang mempunyai 5 anak yang semuanya terserang penyakit ini.
3. Werewolf Syndrome
Ketika rambut mulai tumbuh di wajah anak berumur 2 tahun bernama Abys DeJesus, dokter segera mengenali gejala tersebut sebagai Human Werewolf Syndrome. Penyakit ini disebut Werewolf Syndrome karena orang dengan penyakit ini di seluruh tubuhnya akan tumbuh rambut seperti halnya werewolves (tentunya tanpa gigi tajam dan cakar).
4. Blue Skin Disorder
Sebuah keluarga besar yang dikenal sebagai “orang biru” tinggal di bukit di sekitar Troublesome Creek di Kentucky sampai tahun 1960-an. Mereka adalah Blue Fugates. Kebanyakan dari mereka hidup sampai umur 80 tahunan. Mereka tidak punya penyakit serius, hanya kulit yang berwarna biru. Penyakit ini diteruskan secara turun-temurun. Orang dengan penyakit ini kulitnya akan berwarna biru, plum, atau hampir ungu.
5. Pica
Orang yang didiagnosa penyakit ini mempunyai kebutuhan untuk memakan substansi bukan-makanan seperti tanah, kertas, lem dan tanah liat. Meskipun hal itu dihubungkan dengan kekurangan mineral, pakar kesehatan tidak menemukan penyebab pasti dan obat untuk ketidakteraturan ini.
6. Vampire Disease : Takut Matahari
Terdapat beberapa orang yang ketika keluar rumah selalu menghindari sinar matahari, jika kulit mereka terkena matahari maka kulitnya akan melepuh. Beberapa bahkan langsung melepuh meski baru terkena sinar matahari. Mereka bukan vampir, tidak meminum darah dan tidur di peti mati, cuma mereka memiliki penyakit langka yang memiliki gejala seperti si penghisap darah itu.
7. Alice in Wonderland Syndrome
AIWS or Micropsia adalah suatu kondisi yang mempengaruhi persepsi penglihatan manusia. Obyek akan terasa lebih kecil daripada kenyataanya. Umumnya obyek yang dilihat akan nampak sangat jauh atau sebaliknya terasa sangat dekat sekali pada waktu yang bersamaan. Untuk contohnya seekor anjing akan tampak sebesar tikus atau mobil akan mengecil sampai seperti mainan. Kondisi ini terkait dengan persepsi saja, kesalahan otak mengolah informasi bukan karena struktur mata si pasien yang rusak.
8. Blaschko’s Lines
Penyakit satu ini super langka dan tidak dapat dijelaskan, pertamakali dikenalkan pada tahun 1901 oleh ahli dermatologi dari Jerman bernama Alfred Blaschko’s. Penyakit ini tidak memiliki gejala yang dapat diramalkan, efek penyakit ini adalah timbulnya bentuk V pada tulang belakang atau S pada dada dan perut.
9. Walking Corpse Syndrome
Suatu sindrom akibat tekanan mental dimana pasien mengeluh kehilangan sebagian tubuhnya atau keseluruhan badannya. Seringkali mereka merasa telah meninggal dan menjadi mayat berjalan. Khayalan ini biasanya berkembang, bahwa pasien dapat mencium daging tubuhnya yang membusuk atau merasakan cacing merayap di kulitnya. Peristiwa ini dapat terjadi pada orang yang kekurangan tidur atau menderita penyakit kejiwaan akibat mengonsumsi amphetamine/cocaine.
10. Jumping Frenchman Disorder
Karakteristik utama adalah pasien benar-benar terkejut oleh suatu suara atau penglihatan yang tak diduga. Biasanya reaksi kita akan menoleh ketika ada suara atau sesuatu di belakang kita, tetapi pasein penyakit ini akan mengeluarkan reflek aneh seperti memukul lengannya, menjerit atau berbicara berulang-ulang suatu kata.
sumber: http://www.blogger.com/feeds/1832902781186979449/posts/default/2581015783579602687
0 comments to "10 Penyakit paling aneh di dunia"
Statistik Septenk
Kontributor
5 Entri Populer
Blog Archive
-
►
2014
(15)
- ► Agu 17 - Agu 24 (1)
- ► Agu 10 - Agu 17 (7)
- ► Agu 3 - Agu 10 (7)
-
►
2013
(1)
- ► Des 15 - Des 22 (1)
-
►
2012
(359)
- ► Nov 4 - Nov 11 (1)
- ► Okt 7 - Okt 14 (5)
- ► Sep 30 - Okt 7 (11)
- ► Mei 13 - Mei 20 (2)
- ► Mar 25 - Apr 1 (46)
- ► Mar 18 - Mar 25 (31)
- ► Mar 11 - Mar 18 (8)
- ► Mar 4 - Mar 11 (22)
- ► Feb 26 - Mar 4 (8)
- ► Feb 19 - Feb 26 (10)
- ► Feb 12 - Feb 19 (4)
- ► Feb 5 - Feb 12 (40)
- ► Jan 22 - Jan 29 (54)
- ► Jan 15 - Jan 22 (90)
- ► Jan 8 - Jan 15 (27)
-
►
2011
(858)
- ► Des 25 - Jan 1 (1)
- ► Des 18 - Des 25 (1)
- ► Nov 20 - Nov 27 (20)
- ► Nov 6 - Nov 13 (5)
- ► Okt 30 - Nov 6 (3)
- ► Okt 23 - Okt 30 (1)
- ► Okt 9 - Okt 16 (5)
- ► Okt 2 - Okt 9 (1)
- ► Sep 25 - Okt 2 (14)
- ► Sep 18 - Sep 25 (26)
- ► Sep 11 - Sep 18 (92)
- ► Sep 4 - Sep 11 (7)
- ► Agu 28 - Sep 4 (10)
- ► Agu 21 - Agu 28 (5)
- ► Agu 14 - Agu 21 (31)
- ► Jul 31 - Agu 7 (2)
- ► Jul 24 - Jul 31 (47)
- ► Jul 17 - Jul 24 (23)
- ► Jul 10 - Jul 17 (16)
- ► Jul 3 - Jul 10 (42)
- ► Jun 26 - Jul 3 (5)
- ► Jun 19 - Jun 26 (25)
- ► Jun 12 - Jun 19 (19)
- ► Jun 5 - Jun 12 (4)
- ► Mei 29 - Jun 5 (9)
- ► Mei 22 - Mei 29 (9)
- ► Mei 15 - Mei 22 (27)
- ► Mei 8 - Mei 15 (19)
- ► Mei 1 - Mei 8 (3)
- ► Apr 24 - Mei 1 (1)
- ► Apr 17 - Apr 24 (48)
- ► Apr 3 - Apr 10 (3)
- ► Mar 27 - Apr 3 (4)
- ► Mar 20 - Mar 27 (5)
- ► Mar 13 - Mar 20 (23)
- ► Mar 6 - Mar 13 (19)
- ► Feb 27 - Mar 6 (49)
- ► Feb 20 - Feb 27 (1)
- ► Feb 13 - Feb 20 (44)
- ► Feb 6 - Feb 13 (12)
- ► Jan 30 - Feb 6 (27)
- ► Jan 23 - Jan 30 (28)
- ► Jan 16 - Jan 23 (6)
- ► Jan 2 - Jan 9 (116)
-
▼
2010
(1559)
- ► Des 26 - Jan 2 (20)
- ► Des 19 - Des 26 (55)
- ► Des 12 - Des 19 (8)
- ► Des 5 - Des 12 (7)
- ► Nov 28 - Des 5 (27)
- ► Nov 21 - Nov 28 (29)
- ► Nov 14 - Nov 21 (44)
- ► Nov 7 - Nov 14 (18)
- ► Okt 31 - Nov 7 (36)
- ► Okt 24 - Okt 31 (22)
- ► Okt 17 - Okt 24 (33)
- ► Okt 10 - Okt 17 (40)
- ► Okt 3 - Okt 10 (32)
- ► Sep 26 - Okt 3 (31)
-
▼
Sep 19 - Sep 26
(51)
- Foto-foto Lucu, Unik, Aneh & Gokil Di Dunia Militer
- 10 Anime Dunia yang Dicekal di Indonesia
- Legenda Spring heeled Jack Si Tumit Pegas
- Foto-foto Mark Zuckerberg Pendiri Facebook Pacari ...
- Model Telanjang di London Fashion Week
- Kumpulan Foto Museum-museum Paling Aneh & Menggeli...
- Alasan Mengapa Kode Kursi Huruf I Di Bioskop Ditia...
- Tokoh-tokoh Kartun Yang Ada di Dunia Nyata
- Kisah 10 Pasangan 'Gila' Yang Kontroversial
- Akibat Loncat Pagar Kelamin Tersangkut
- Cew korea ini awal Wajahnya jelek,setelah di sayat...
- Model Bulu Dada Pria yang Kocak dan Gila
- Pohon Bisa jalan jalan Berpindah Tempat.
- 30 Wanita Paling Cantik di China
- Gadis Cantik Ini tetap Mempesona,walo udah jadi mu...
- Negara menganjurkan seks bebas dan pertukaran pasa...
- Cara Test Keperawanan Cewek di Candi Porno
- 10 Cerita & Fakta Menarik Di Balik Toilet Terkenal
- Inilah Manusia dengan Lidah terpanjang,Full Pict
- Edit Foto yang Terlarang di Jurnalistik
- Model yang takut gemuk akibatnya begini nih
- Sejarah INDOMIE Dari Masa ke Masa
- Kasian Banget,,, cewe nya sampe kesakitan
- Khusus dewasa,,Lucu =Main Sikat Aja , Apes Dah Nih...
- 5 Fantasi Seks Wanita yang Paling Populer
- GILA, Pria Ini Ingin Punya 10 Anak dari 10 Wanita
- 5 Hal yang Mengganggu Produktivitas Anda di Kantor
- Wanita 17 Tahun Terperangkap Dalam Bayi 1 Tahun
- INILAH Tampilan Sesepuh-Sesepuh di Afrika
- Komputer Unik Berbentuk Wanita Seksi
- Arti Kata Narsis Dalam Psikologi
- Malaikat Maut Sedang Liburan
- [Gambar Kocak] Hanya di China
- Gaya Kencan ABG Jaman Sekarang, Otaknya Pada Mesum
- Cantiknya Wanita Malam Tidak Secantik Siangnya
- PArah=Cewek Seksi Pipis di Kuburan Sambil Merokok ...
- Full Pict= Edan!! Foto Hidden Camera Pelajar SMU M...
- lengkap dgn Gambarnya=Kakek Terkapar Akibat Kebaya...
- Boneka Saingannya Barbie, Lebih Cantik & Seksi
- Enam Bintang Cantik Korea yang Tewas Karena Bunuh ...
- 10 Anak paling ajaib di dunia
- 10 wanita dengan mata terindah di dunia
- 10 Penyakit paling aneh di dunia
- 10 Hotel paling futuristik
- Pimp My Ride Versi Jepang
- 4 Kejadian Aneh di Dunia
- 10 Penyakit Yang Dapat Membuat Anda Malu
- Lukisan Cewek Yang Membuat Dinding Hidup
- 10 Olah Raga Paling Berbahaya Di Dunia
- Flime-restaurante, Restoran Kanibal Bikin Heboh Dunia
- Video Mesum Di Restoran Cepat Saji Tertangkap Kame...
- ► Sep 12 - Sep 19 (67)
- ► Sep 5 - Sep 12 (20)
- ► Agu 29 - Sep 5 (11)
- ► Agu 8 - Agu 15 (6)
- ► Agu 1 - Agu 8 (50)
- ► Jul 18 - Jul 25 (43)
- ► Jul 11 - Jul 18 (73)
- ► Jul 4 - Jul 11 (30)
- ► Jun 27 - Jul 4 (33)
- ► Jun 20 - Jun 27 (94)
- ► Jun 13 - Jun 20 (6)
- ► Jun 6 - Jun 13 (20)
- ► Mei 30 - Jun 6 (19)
- ► Mei 23 - Mei 30 (38)
- ► Mei 9 - Mei 16 (54)
- ► Mei 2 - Mei 9 (23)
- ► Apr 25 - Mei 2 (36)
- ► Apr 18 - Apr 25 (32)
- ► Apr 4 - Apr 11 (74)
- ► Mar 21 - Mar 28 (62)
- ► Mar 14 - Mar 21 (33)
- ► Mar 7 - Mar 14 (1)
- ► Feb 28 - Mar 7 (3)
- ► Feb 21 - Feb 28 (111)
- ► Feb 14 - Feb 21 (16)
- ► Feb 7 - Feb 14 (88)
- ► Jan 24 - Jan 31 (2)
- ► Jan 17 - Jan 24 (31)
- ► Jan 10 - Jan 17 (29)
- ► Jan 3 - Jan 10 (1)
-
►
2009
(590)
- ► Des 20 - Des 27 (50)
- ► Des 6 - Des 13 (133)
- ► Nov 29 - Des 6 (96)
- ► Nov 22 - Nov 29 (15)
- ► Nov 15 - Nov 22 (101)
- ► Nov 8 - Nov 15 (92)
- ► Nov 1 - Nov 8 (6)
- ► Okt 11 - Okt 18 (7)
- ► Okt 4 - Okt 11 (39)
- ► Sep 27 - Okt 4 (12)
- ► Agu 16 - Agu 23 (39)
Posting Komentar